News

Workshop Evaluasi Program Kemitraan PUSHAM UII dan AKPOL Semarang Dalam Rangka Penguatan dan Pengembangan Mutu Pendidikan di AKPOL Semarang

Sektor pendidikan AKPOL dalam upaya menunjang peningkatan mutu lulusan perwira kepolisian, merupakan dimensi yang sangat penting bagi Institusi kepolisian. Penguatan institusi pendidikan kepolisian merupakan bagian jawaban penting dari arah kemajuan institusi ini. Sejak reformasi kepolisian digulirkan, banyak pekerjaan yang selanjutnya harus segera dikembangkan untuk mengawal berbagai tantangan perubahan yang ada. Pada prinsipnya pendidikan Akpol harus …

Workshop Evaluasi Program Kemitraan PUSHAM UII dan AKPOL Semarang Dalam Rangka Penguatan dan Pengembangan Mutu Pendidikan di AKPOL Semarang Read More »

Seminar Peran Polisi, Masyarakat dan Tokoh Agama dalam Penanggulangan Isu Keamanan: Studi Kasus Kekerasan Bernuansa Agama.

Indonesia, secara tipikal merupakan masyarakat yang plural. Tidak saja karena keanekaragaman suku, ras, dan bahasa, namun juga agama. Dalam hubungannya dengan agama, pengalaman beberapa waktu terakhir memberikan kesan yang kuat akan mudahnya agama menjadi alat provokasi dalam menimbulkan ketegangan dan kekerasan di tengah-tengah masyarakat. Agama yang mengajarkan rahmatan li al-a’amin terasa kering dan mencekik tatkala …

Seminar Peran Polisi, Masyarakat dan Tokoh Agama dalam Penanggulangan Isu Keamanan: Studi Kasus Kekerasan Bernuansa Agama. Read More »

SEMINAR DAN WORKSHOP KELOMPOK STRATEGIS “Eksistensi Milisi dan Memudarnya Tanggung Jawab Aktor Keamanan Negara”

Di era otoritarian, kita akan menyaksikan betapa kuatnya pemerintahan untuk mengatur dan mengendalikan segenap perilaku sosial. Seluruh komponen masyarakat dipastikan tunduk dan patuh pada otoritas pemerintah, dan siapa pun penentang dan melawan kebijakan, nasibnya pasti di berakhir di jeruji besi, dan atau bahkan dihilangkan atau dibunuh. Di era pemerintahan otoriter, tidak banyak orang berani, termasuk …

SEMINAR DAN WORKSHOP KELOMPOK STRATEGIS “Eksistensi Milisi dan Memudarnya Tanggung Jawab Aktor Keamanan Negara” Read More »

Seminar dan Workshop Hasil Riset “Perlindungan Polisi Terhadap Kaum Minoritas dan Pelayanan Publik Di Wilayah Polda DIY”

Seminar dan Workshop Hasil Riset dengan tema “Perlindungan Polisi Terhadap Kaum Minoritas dan Pelayanan Publik Di Wilayah Polda DIY”. Yang diselenggarakan di Hotel Santika Premiere Yogyakarta, pada tanggal 23-24 Juli 2013. Acara ini diselenggarakan atas kerjasama PUSHAM UII, TAF dan  DANIDA.Adapun materi-materi yang diberikan diantaranya :

Advanced Training Hak Sipil dan Politik Bagi Dosen Hukum dan HAM

Pelatihan HAM dengan tema ‘Hak Sipil dan Politik’. Pelatihan ini diikuti sekitar 40 dosen hukum dan HAM dari berbagai daerah di Indonesia. Pelatihan ini merupakan lanjutan dari pelatihan HAM yang diadakan di Balikpapan. Pelatihan ini diselenggarakan oleh PUSHAM UII Yogyakarta bekerjasama  dengan NCHR, Oslo-Norway. Bertempat di Hotel Novotel Semarang 21-23 Mei 2013. Adapun materi yang …

Advanced Training Hak Sipil dan Politik Bagi Dosen Hukum dan HAM Read More »

Advanced Training Hak Sipil dan Politik Bagi Dosen Hukum dan HAM

Pelatihan dosen hukum dan HAM tingkat Advanced dengan tema ‘Hak Sipil dan Politik’  diadakan oleh PUSHAM UII Yogyakarta bekerjasama  dengan NCHR, Oslo-Norway. Bertempat di Hotel Jogjakarta Plaza pada tanggal 6-8 Mei 2013.. Pelatihan ini diikuti sekitar 40 dosen hukum dan HAM dari berbagai daerah di Indonesia, dan sebelumnya peserta juga telah beberapa kali mengikuti pelatihan …

Advanced Training Hak Sipil dan Politik Bagi Dosen Hukum dan HAM Read More »

Open Recruitment

Open RecruitmentHanya untuk  30 MahasiswiPUSHAM UII (The Islamic University of Indonesia’s Human Rights Center Studies) Syarat-syarata.    Mahasiswi minimal semester 5 untuk semua jurusan (diutamakan jurusan Psikologi, Mipa, Kedokteran, Satra, Komunikasi, Sospol, Ekonomi dan Hukum)b.    Mengirimkan biodata diri disertai foto close upc.    Membuat Esai “andil masyarakat dalam menciptakan keamanan lingkungan” 1 halamand.    Mampu bekerja dalam time.   …

Open Recruitment Read More »

en_GBEN
Scroll to Top
Scroll to Top